Rabu, 13 Juni 2012

Sejarah Font Italic

Setiap kita bekerja dengan program pengolah kata seperti Microsoft Office, Open Office, Wordpad dan program pengolah kata yang lain kita pasti mengenal dengan kata Bold, Italic & Underline. Coba sekarang kita definisikan tiga kata tersebut.
Sejarah Font Italic Image
Bold, dalam bahasa Indonesia berarti tebal. Fungsi ini akan memberikan cetak tebal pada kata atau kalimat yang diberikan fungsi ini.
Underline, terdiri dari dua kata yaitu kata under dan kata line. Under berarti bawah dan line berarti garis. Fungsi ini akan memberikan cetak garis bawah pada kata atau kalimat yang diberikan fungsi ini.
Italic, fungsinya untuk memberikan cetak miring dari suatu kata atau kalimat. Lalu kenapa fungsi ini dinamakan italic? Padahal kalau diterjemahkan secara bahasa, miring dalam bahasa inggris adalah oblique, bukan italic.
Masih penasaran dengan pertanyaan kenapa cetak miring dalam fungsi program komputer adalah italic? Mungkin gambar di bawah ini bisa menjelaskannya.
Sejarah Font Italic Image
Tahukah anda di negara mana menara di atas berada? Itulah jawaban kenapa fungsi cetak miring dalam program komputer diberi nama italic
: http://blog.fastncheap.com/sejarah-font-italic/#ixzz1xehdMhww

Tidak ada komentar:

Posting Komentar